Tidak Semua Ilmu Dapat Disebarkan

Tidak Semua Ilmu Dapat Disebarkan - Kajian Medina
Tidak Semua Ilmu Dapat Disebarkan

ﻋﻦ ﺃﺑﻲ ﻫﺮﻳﺮﺓ ﻗﺎﻝ: " ﺣﻔﻈﺖ ﻣﻦ ﺭﺳﻮﻝ اﻟﻠﻪ ﺻﻠﻰ اﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻭﺳﻠﻢ ﻭﻋﺎءﻳﻦ: ﻓﺄﻣﺎ ﺃﺣﺪﻫﻤﺎ ﻓﺑﺜﺜﺘﻪ، ﻭﺃﻣﺎ اﻵﺧﺮ ﻓﻠﻮ ﺑﺜﺜﺘﻪ ﻗﻄﻊ ﻫﺬا اﻟﺒﻠﻌﻮﻡ "

Abu Hurairah berkata: "Ada dua macam ilmu yang saya hafal dari Rasulullah shalallahu alaihi wasallam. Salah satunya dapat saya sebarkan. Lainnya, jika saya sebarkan akan terpenggal kepala ini" (Sahih Bukhari)

Menurut para ulama kita, ilmu (hadis) yang tidak boleh disampaikan adalah yang dapat menimbulkan fitnah, petaka dan hal buruk lainnya. Bukan faktor hadis / ilmunya, namun situasi dan kondisi.

Tidak Semua Ilmu Dapat Disebarkan - Kajian Medina

Ma'ruf Khozin
13 jam ·

Related Posts

Ayo Belajar Islam

"Ayo belajar ilmu fiqih, agar tidak mudah menyalahkan orang dan tidak gampang bilang bid'ah kepada sesama muslim." "Ayo belajar fiqih ihktilaf, agar tidak merasa paling benar sendiri." "Ayo belajar perbandingan mazhab, agar tidak merasa selain kami sesat." (Kajian Medina)

Kajian Medina

Blog Kajian Medina : Cerdaskan Umat Lewat Kajian Khilafiyah, Ikhtilaf dan Ukhuwah oleh Ustadz dan Tokoh Sebagai Pencerahan Menuju Persatuan Islam Ahlus Sunnah Waljamaah.