Menjadi Muslim Yang Baik

Menjadi Muslim Yang Baik
Menjadi Muslim Yang Baik

By Hamba Allah

Muslim yang baik itu sibuk meningkatkan keimanannya, bukan menyibukkan diri memvonis keimanan muslim lain.

Muslim yang baik itu berupaya memasukkan dirinya dan orang lain ke surga, bukan berupaya memvonis orang lain bakal masuk neraka.

Muslim yang baik itu selalu memberi udzur yang lain dan selalu berprasangka baik, bukan mencari-cari kesalahan orang lain untuk menjatuhkan dan membunuh karakternya.

Sahabat Abdullah Hadrami

Sumber : https://www.facebook.com/SahabatAbdullahHadrami/

Related Posts

Ayo Belajar Islam

"Ayo belajar ilmu fiqih, agar tidak mudah menyalahkan orang dan tidak gampang bilang bid'ah kepada sesama muslim." "Ayo belajar fiqih ihktilaf, agar tidak merasa paling benar sendiri." "Ayo belajar perbandingan mazhab, agar tidak merasa selain kami sesat." (Kajian Medina)

Kajian Medina

Blog Kajian Medina : Cerdaskan Umat Lewat Kajian Khilafiyah, Ikhtilaf dan Ukhuwah oleh Ustadz dan Tokoh Sebagai Pencerahan Menuju Persatuan Islam Ahlus Sunnah Waljamaah.