Sasaran dakwah akun facebook saya ini orang-orang awam bukan ahli ilmu,makanya saya buat tulisan si simpel mungkin,biar pembaca gak bosen bacanya,jd gak perlu pake takhriij hadist dan rijal haditsnya atau niqosy dalam adillahnya.
Sebab yang mereka butuhkan itu intinya,jika pesan sudah sampai maka itu sudah cukup,adapun pembahasan ayat ini muthlaq atau khos,mujmal atau hadits ini mursal khofiy, mu'dhol dll itu gak perlu,karena mereka gak bakalan faham.
Kenapa sasarannya orang awam ?
Alasannya : Orang awam ini labil,jika lihat ada orang yang salah pengennya dihantam langsung,atau jika ada masalah yg diperselisihkan para ustadz mereka bingung mana yg harus diambil,makanya dibutuhkan tulisan singkat dari kita untuk meluruskan mafaahim yang salah serta menunjukkan jalan yg harus dipilih.
Ini amalan ringan tapi jika terus ditekuni maka pahala akan melimpah.
Saya belum bisa nulis ustadz,takut salah !
"Jika belum ada ilmu tidak perlu menulis,ya membantu mengeshare tulisan yang bermanfaat dari para asatidzah juga ada pahalanya,Ini yang disebut bahu-bahu membahu dalam da'wah online"
Barakallahu Fiikum
Faruq Sinambela
16 jam ·
#Faruq Sinambela