Siapakah Ahlus Sunnah Wal Jama'ah?

Siapakah Ahlus Sunnah Wal Jama'ah? - Kajian Medina
Siapakah Ahlus Sunnah Wal Jama'ah?

Syaikh Muhammad Ali Ash-Shabuni menjawab kurang lebihnya:

Mereka yang beriman kepada Al-Qur'ān dan Sunnah adalah Ahlus Sunnah. Mereka yang mencintai Rasūlullāh dan Para sahabatnya adalah Ahlus Sunnah. Baik Asya'irah, Maturidiyah, maupun Salafiyyah. Adapun perbedaan di antara mereka ada, namun tidak menjadikan mereka keluar dari Ahlus Sunnah. Asya'irah adalah kelompok ahlus sunnah terbanyak di muka bumi. Kita semua di satukan di atas kiblat yang satu dan disatukan di atas satu kalimat yang sama yaitu Lā ilāha illallāh Muhammadur rasulullah.



Robi Maulana Saifullah
27 Oktober pukul 18.44 ·

Related Posts

Ayo Belajar Islam

"Ayo belajar ilmu fiqih, agar tidak mudah menyalahkan orang dan tidak gampang bilang bid'ah kepada sesama muslim." "Ayo belajar fiqih ihktilaf, agar tidak merasa paling benar sendiri." "Ayo belajar perbandingan mazhab, agar tidak merasa selain kami sesat." (Kajian Medina)

Kajian Medina

Blog Kajian Medina : Cerdaskan Umat Lewat Kajian Khilafiyah, Ikhtilaf dan Ukhuwah oleh Ustadz dan Tokoh Sebagai Pencerahan Menuju Persatuan Islam Ahlus Sunnah Waljamaah.